Joint Venture dalam Bisnis: Pengertian dan Contohnya

Joint Venture — Dalam dunia bisnis, kerja sama dapat menjadi kunci pertumbuhan yang lebih cepat dan efisien. Salah satu bentuk kolaborasi yang sering digunakan adalah joint venture. Namun, bagaimana sebenarnya mekanisme dan manfaatnya? Associe akan membahasnya di artikel ini. Baca Juga: Pengertian dan Contoh Merger Perusahaan Pengertian Joint Venture Joint venture adalah bentuk kerja sama […]
Denda SPT Tahunan: Ketentuan, Besaran, dan Akibatnya

Denda SPT Tahunan — Membayar pajak adalah kewajiban setiap Wajib Pajak, baik individu maupun badan usaha. Namun, masih banyak yang terlambat atau bahkan lupa melaporkan SPT Tahunan mereka. Akibatnya, denda bisa dikenakan sesuai peraturan yang berlaku. Lalu, berapa besaran dendanya? Bagaimana cara menghindari sanksi ini? Associe akan membahasnya di artikel ini. Baca Juga: Cara Lapor […]
Lays Doritos Cheetos Kembali ke Indonesia, Ini Faktanya!

Lays, Doritos, dan Cheetos pernah menjadi snack favorit masyarakat Indonesia. Namun, beberapa waktu lalu, produk ini tiba-tiba menghilang dari pasaran. Apa yang menyebabkan mereka pergi, dan bagaimana kehadiran kembali produk ini mempengaruhi industri makanan ringan di Indonesia? Associe akan membahasnya di artikel ini. Alasan di Balik Mundurnya Lays, Cheetos, dan Doritos di Indonesia Keputusan ini […]
Sritex Bangkrut, Apa yang Terjadi dan Dampaknya?

Sejarah Singkat PT Sritex PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex) adalah salah satu perusahaan tekstil terbesar di Indonesia, didirikan pada tahun 1966 di Solo, Jawa Tengah. Berawal dari sebuah usaha perdagangan kain skala kecil, Sritex berkembang pesat menjadi pemain utama dalam industri tekstil dan garmen. Pada 1980-an, Sritex mulai merambah sektor manufaktur dengan membangun pabrik […]
Arti Simbol C, R, dan TM pada Logo/Brand

Arti Simbol C, R, dan TM — Sering melihat simbol kecil seperti ©, ™, atau ® pada kemasan produk, iklan, dan poster? Banyak brand terkenal menggunakan simbol-simbol ini, tetapi tidak semua konsumen menyadari makna dan fungsinya. Simbol-simbol ini berkaitan erat dengan perlindungan hak cipta serta merek dagang, yang berperan penting dalam menjaga hak kepemilikan intelektual […]
Jenis Lisensi dan Menentukan yang Cocok dengan Bisnis

Jenis Lisensi — Lisensi merupakan aspek penting dalam dunia bisnis yang memastikan legalitas serta perlindungan hak bagi pemilik dan pengguna lisensi. Dengan memahami jenis lisensi yang tersedia, Anda dapat memilih lisensi yang paling sesuai untuk bisnis Anda agar tetap kompetitif dan sah di mata hukum. Associe akan membahas pengertian, jenis, kebijakan terkait lisensi dalam artikel […]
Flexible Working Arrangement Bantu Wujudkan Work-Life Balance

Apa itu FWA — Menciptakan lingkungan kerja yang mendukung work-life balance kini menjadi prioritas bagi banyak perusahaan. Flexible Working Arrangement (FWA) menjadi solusi bagi perusahan untuk meningkatkan kesejahteraan karyawan tanpa mengorbankan produktivitas. Dengan fleksibilitas dalam waktu dan tempat kerja, karyawan lebih termotivasi, loyal, dan minim burnout. Tapi, bagaimana FWA bisa diterapkan secara efektif tanpa mengganggu […]
Arti No Pork No Lard, Apakah Sama dengan Label Halal?

Arti No Pork No Lard — Sering melihat tulisan “No Pork, No Lard” di restoran? Banyak orang mengira bahwa label ini berarti makanan tersebut halal, padahal belum tentu demikian. Ada perbedaan mendasar antara “No Pork, No Lard” dengan sertifikat halal yang perlu dipahami. Lalu, apa sebenarnya arti dari label ini dan apakah bisa menggantikan sertifikasi […]
Apakah Indonesia Airlines Sudah Berizin dan Siap Beroperasi?

Indonesia Airlines sedang menjadi sorotan karena rencana peluncurannya sebagai maskapai baru di Indonesia. Perusahaan ini diklaim akan mengoperasikan penerbangan internasional dengan armada modern. Namun, muncul pertanyaan, apakah Indonesia Airlines sudah memiliki izin resmi? Tanpa perizinan dari otoritas terkait, maskapai ini tidak dapat mulai beroperasi. Associe ini akan membahas lebih lanjut tentang profil, izin, dan regulasi […]
Apa itu E-Trapt dan Apakah Mirip Coretax?

E-Trapt — E-Trapt menjadi inovasi digital yang membantu wajib pajak dalam proses pelaporan secara otomatis. Dengan sistem ini, pelaporan pajak menjadi lebih mudah, transparan, dan efisien. Namun, apakah sistem ini memiliki kesamaan dengan Coretax? Associe akan membahasnya lewat penjelasan lengkapnya berikut ini. Baca Juga: Coretax, Solusi Terbaru untuk Administrasi Pajak Apa itu E-Trapt? E-Trapt adalah […]